Dengan berkembangnya tkhnologi maka berkembang pula penyakit pada sapi yang dapat diidap oleh manusia berikut ulasanya :
- Penyebab : Bacillus anthracis
- Masa inkubasi : 1 – 2 minggu
- Penularan : Melalui makanan, minuman, pernafasan serta kulit. Sumber penularan dan penyebaran penyakit dapat berupa tanah yang sudah tercemar, air, tanaman yang tumbuh diatasnya, binatang kecil yang menggigit dan meghisap darah. Kuman ini dapat membentuk spora sehingga dapat tetap hidup bertahun-tahun didalam tanah.
- Gejala spesifik : Adanya demam yang akut dan terjadi pembesaran limpa. Pada sapi yang telah mati dari mulut, hidung keluar darah dan dari anus keluar kotoran yang berwarna hitam.
- Gejala umum :
- Pernafasan dan denyut jantung menjadi cepat.
- Produksi air susu berhenti sama sekali
- Suhu tubuh tingg
- Sapi sulit buang kotoran tetapi diikuto diarhea yang berdarah
- Pencegahan dan pengobatan :
- - Vaksinasi pada sapi dengan meggunakan vaksin Max Sterne. Kekebalan timbul setelah 10 – 14 hari dengan dosis 1 cc.
- Menggunakan anti Antrax serum untuk dosis pencegahan 50 – 100 cc dan dosis 100 – 200 cc untuk penyembuhan.
- Suntikan antibiotik : Oxytetracicline : pada tingkat penularan diberikan 2 gr, selanjutnya 1gr tiap hari sampai sembuh dan Procain penicillin G. Dosis 6000 – 10000 µgr/kg berat badan.
0 komentar:
Posting Komentar